Pages

Friday, 18 November 2011

Abiword (Word Processing Open Source)



Abiword adalah program pengolah kata yang open source dibawah lisensi GNU. Seperti halnya Microsoft Word, Abiword juga memiliki fasilitas pengolahan kata yang mempuni walaupun tidak secanggih MS-word yang memang program berbayar. Abiword tidak memiliki fasilitas VBA (Visual Basic for Aplications) sehingga tidak bisa terkena virus makro. File abiwor juga kompetible dengan MS-word dengan pemilihan file type doc saat seve as.



Biasanya abiword sudah masuk dalam cd Linux karena memang awalnya abiword diperuntukan untuk sistem operasi Open Source, tetapi sekarang sudah tersedia untuk versi windowsnya. Ada baiknya kita coba untuk memakainya, karena dengan menggunakan program yang berbasis open source berati kita juga mendukung Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI) karena abiword dapat dipergunakan dan disownload secara gratis.

Alamat Situs Abiword di http://www.abisource.com
Alamat download versi windowsnya di http://www.abisource.com/downloads/

No comments:

Post a Comment

Mari kita saling berkomentar utuk saling bersilaturmi sesama Blogger.